Source: http://www.amronbadriza.com/2012/10/cara-membuat-anti-copy-paste-di-blog.html#ixzz2Mr2oh9Rk
Selamat datang di Andy blogspot.com

cara membuat tulisan selamat datang

Minggu, 17 Februari 20130 komentar


Sebagai ucapan "Selamat Datang" kepada pengunjung blog Anda, gadget yang satu ini sangat membantu dan cukup memberi hiasan baru bagi blog Anda. Berikut langkah-langkah untuk memasang gadget Blog Selamat Datang Flash Message Effect.
1. Buka situs http://www.widgeo.net/?ref=geo
2. Klik "Flash Message"
3. Isi data yang disediakan:
  • Your message here: Tuliskan "Selamat Datang" atau kalimat lain yang Anda inginkan
  • Multi color 1: pilih warna teks yang mau digunakan
  • Choose size: pilih big (ukuran panjang) atau small (ukuran pendek)
  • Category: pilih jenis blog yang Anda punya
  • Do you have an adult containt: pilih no jika tidak ada konten dewasa
4. Centang kotak "I accept term and condition"
5. Klik Get Widget
6. Copy kode html yang muncul
7. Kemudian Anda buka http://www.blogger.com/
8. Masukkan alamat email Anda dan kata sandi
9. Klik Dasbor
10.Klik Rancangan
11.Klik Tambah Gadget atau Klik Add Widget
12.Klik tanda plus  "+" pada HTML/JavaScript
13.Paste kode html tadi
14.Klik Save atau Klik Simpan
Semoga bermanfaat.
Salam
Share this article :

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

FACEBOOK: ANDY WRONG WAY

 
Support : andy wrong way | Creating Website | andy Template | andy | Pusat Promosi
Copyright © 2011. Andy Blogspot - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Modify by andy
Proudly powered by Blogger